Aprillia 250 cc , akan hadir Februari 26, 2013
Posted by Apipotoblog in Aprilia.Tags: aprillia RS 250 4 stroke, motocycle, motor baru aprilia
11 comments
Setelah kawasaki, honda, yang sudah terjun duluan di kelas 250cc dalam bentuk motor sport masal nah kini KTM dan Yamaha pun segera menyusul..
Kabar yang mengejutkan juga datang dari aprillia.
Dengan menyandang nama besar berlangganan juara di ajang balap dunia menggunakan aprillia RS250 2tak boleh jadi aprillia merasa Pede , Aprillia adalah anak perusahaan dari piaggio juga ikut terjun di segmen 250 cc ini ,RS4 250 mungkin nama yang di ambil , akan dilengkapi velg 17 inci, suspensi depan up-side down , transmisi enam percepatan, dan kaliper rem empat piston, serta fitur quickshiffer ,dengan mesin 1 silinder 4tak diharapkan dapat membuat motor lebih ringan , dengan rentan tenaga 25-30 hp .
Soal design sepertinya akan mengambil basis dari superbike RSV4 seperti yang di kloning dari RS4125 cc , jika benar sudah pasti tampilan ciamik memukau dengan kaki kekar berisi .
Bicara soal harga jika melihat dari RSV4 125 bisa di tebus 73 juta di importir umum, terus bagaimana dengan yang RSV4 250 cc pasti lebih muahal yak? belum tentu juga karena target pasar asia dan india kemungkinan harga juga kudu di sesuaikan bisa jadi setara CBR250R dan Ninja 250 .. (ngarep mode on 😆 )