Ninja naked bike Kawasaki Z250, Street Fighter buas,.. !! [Spesifikasi] Januari 31, 2013
Posted by Apipotoblog in kawasaki, Uncategorized.Tags: kawasaki, kawasaki Z250, motocycle, motor baru, Ninja naked, otomotif, Street Fighter bike, Z250, Z250 bekas
19 comments
Ternyata ini kawasaki Z250 , telah resmi di launching sore 31 januari street-fighter Z250 tahun 2013 ini yang menggabungkan konsep Z1000 dan Z800. Kawasaki Z250 berkapasitas 249 cc dan memiliki perbandingan boreXstroke 62×41,2 mm yang sama dengan mesin Ninja 250.
Ditunjang perangkat ECU yang mengontrol buka-tutup katup gas lebih halus karakter motor sport perkotaan. Bobot bodi pun lebih ringan 4kg (168 kg) dari New Ninja 250 .. Hhmm… Lebih ganas nih..